SCBD mengadakan sunatan massal. Kembali Rumah Sunat dr Mahdian diberi kesempatan sebagai tim operator untuk sunatan massal ESOK HARI Foundation di Bengkel Space SCBD. Kegiatan ini berlangsung kemarin tanggal 26 November 2023 berlokasi di Bengkel Space SCBD.
Alamat Kegiatan di Fairgrounds SCBD Lot 14, Jl. Jend. Sudirman kav 52-53, RT.5/RW.3, Senayan, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan.
Tim yang diterjunkan ke lokasi sunatan massal terdiri dari 2 dokter, dan didampingi oleh perawat, customer service dan manajemen Rumah Sunat dr Mahdian.
Acara di buka dengan sambutan dari tim manajemen Rumah Sunat dr Mahdian yang diwakili oleh bp. Hanif dan Tim dari ESOK HARI Foundation.
Sunatan Massal ini diikuti oleh puluhan peserta sunat yang berasal dari daerah sekitar dan beberapa daerah lainnya. Dengan menggunakan metode MK.
Untuk Kontrol peserta Sunatan Massal dapat dilakukan di semua cabang Rumah Sunat dr Mahdian, dengan membawa Sertifikat Sunat yang sebelumnya diberikan oleh tim sunatan massal.
Sunatan Massal di Rumah Sunat dr. Mahdian
Rumah Sunat dr. Mahdian telah berkali-kali bekerja sama dengan berbagai pihak untuk menyelenggarakan sunatan massal. Metode sunatannya yang modern, nyaman, dan aman bagi anak. Metode sunatan ini termasuk alat mahdian klem dan circumsisi kids. Selain itu, dokternya juga profesional dengan jam terbang prosedur sunat yang tinggi. Sehingga pihak organisasi atau perusahaan tidak perlu khawatir memercayakan kegiatan sunatan massalnya dengan Rumah Sunat dr. Mahdian.
Informasi lebih lengkap hubungi nomor 08111661005 atau kunjungi cabang Rumah Sunat dr. Mahdian terdekat di kota Anda!
Baca Juga Promo Gajian November 2023.